Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2012

Bangsa Indonesia, Jangan Mau Dipecah!!

NKRI Alhamdulillah, setelah disibukan oleh berbagai aktivitas akhirnya saya bisa posting lagi di Medya-Center . Oke kali ini saya mau membahas masalah yang sedang hangat-hangatnya dibahasa di jejaring sosial. Tentunya kalian pasti tahu kan Pak Dahlan Iskan (DI) ? Menteri BUMN yang juga mantan Dirut PLN ini sedang diperdebatkan di jejaring sosial, kali ini mengenai tingkah lakunya yang bisa dianggap sebagai “pencitraan diri” narsis, hiperaktif dan lain-lain. Ada pihak yang tetap pro dengan apapun yang dilakukan oleh Pak DI, ada juga yang kontra. Kalau saya sendiri berusaha memandang masalah ini secara objektif, dan berusaha untuk tidak pro maupun kontra. Lalu apa masalahnya? Masalah yang sesungguhnya adalah bukanlah mengenai tingkah laku dari Pak DI yang banyak dibilang narsis itu. Namun masalah sesungguhnya adalah mengenai publik yang mudah sekali terpecah gara-gara tingkah seorang Pak DI ini. Tentunya hal ini mengindikasikan bahwa masyarakat Indonesia mudah sekali terpecah. Meman

Profile : Bambang pamungkas

Bambang "bepe" pamungkas Siapa orang Indonesia yang tak kenal Bambang Pamungkas? Dia merupakan pesepakbola tanah air paling populer. Bukan hanya didalam lapangan, sosoknya kerap kali menghiasi layar kaca kala ia membintangi suatu iklan atau sekedar tampil dalam acara televisi. Selain itu ia juga dikenal karena pribadinya yang santun baik itu di dalam maupun di luar lapangan, sehingga jabatan kapten selalu menghiasi lengannya baik itu di Persija maupun di timnas. Dan pada 10 Juni ini pemain yang akrab dengan nomor punggung 20 ini genap berusia 32 tahun, sebuah usia yang bisa dibilang tidak muda lagi bagi seorang pesepakbola. Bepe (persija musim 2011-12) Bambang Pamungkas atau yang juga dikenal dengan bepe lahir disebuah daerah di Jawa Tengah yang masuk ke dalam wilayah Kabupaten Semarang, Getas pada 10 Juni 1981. Bakat sepakbola yang dimiliki bepe sebenarnya sudah terlihat sejak kecil, saat dia mengikuti berbagai kompetisi junior nasional dengan membawa panji

Robert Lewandowski pencetak gol pertama Euro 2012

Robert Lewandowski Inilah Robert Lewandowski, pencetak gol pertama di ajang Euro 2012. Striker berusia 23 tahun ini lahir pada 21 Agustus 1988. Mengawali karirnya di klub divisi 3 Polandia, Znicz Pruszkow dan membawa klub tersebut promosi ke level divisi 2 di musim 2006-07. Semusim berikutnya ia berhasil ,menjadi topskor di liga divisi 2 tersebut. Satu musim berselang, tepatnya pada musim 2008-09 ia direkrut oleh salah satu raksasa liga polandia Lech Poznan. Selama 2 musim di Lech Poznan, Lewandowski telah bermain 58 kali dengan mencetak 32 gol diberbagai ajang. Lewandoski (Borrussia Dortmund) Kemudian pada musim 2010, Lewandowski hijrah ke Bundes Liga dan klub yang beruntung memboyongnya adalah Borrussia Dortmund. Dan semusim berselang ia berhasil membawa Dortmund menjuarai Bundes Liga Jerman. Selama di Dortmund ia telah mencetak 30 gol dari 67 kali penampilannya diberbagai ajang. Dan pada musim ini, Lewandowski juga berhasil membawa klubnya kembali mempertahankan gela

Tutorial XML : 5 Penggunaan Namespaces

XML merupakan bahasa yang memungkinkan para pengembang membuat sendiri elemen-elemennya. Namun terkadang dalam membuat dokumen XML kita terjebak dalam situasi ketika kita memiliki 2 nama elemen yang sama, padahal digunakan dalam aplikasi yang berbeda. Contoh : Di bawah ini XML yang membawa informasi table HTML Tabledalam HTML Dan di bawah ini XML yang membawa informasi table(meja) Table yang membawa data Dan jika kedua fragmen tersebut digunakan, maka dapat menimbulkan konflik karena penggunaan nama yang sama walaupun yang dimaksud oleh kedua fragmen tersebut adalah hal yang berbeda. Maka untuk menghindarinya digunakanlah sebuah prefix. Contoh :  Atribut xmlns Dalam menggunakan prefix dalam HTML atau biasa disebut namespaces prefix, harus didefinisikan oleh atribut xmlns. Deklarasi manespaces tersebut adalah sebagai berikut xmlns prefix=URI. URI sendiri maerupakan singkatan dari Uniform Resource Identifier. Mayoritas URI merupakan URL yan

Berbagai macam usaha yang muncul dan tenggelam akibat perkembangan

Teknologi dewasa ini sudah sangat berkembang sangat pesat. Berbagai macam hasil dari perkembangan teknologi tersebut bisa kita nikmati saat ini. Namun perkembangan teknologi tersebut tidak selamanya membawa keuntungan bagi semua kalangan. Namun di Indonesia ada beberapa pihak yang justru merugi akibat perkembangan teknologi tersebut diantaranya adalah orang-orang yang mencari nafkah dari usaha berikut ini. 1. Tukang Ojek Tukang Ojek Pada awal kemunculannya, sepeda motor masih merupakan barang mewah bagi penduduk Indonesia. Namun kebutuhan akan alat transportasi yang cepat tetaplah tak terbendung. Oleh karena itu, ada beberapa pihak yang memiliki modal memiliki ide untuk menyewakan jasa transportasi dengan sepeda motor tersebut yang hingga kini dikenal dengan tukang ojek. Dan kehadirannya pun mendapat sambutan positif dari banyak masyarakat hal tersebut dibuktikan dengan mulai menjamurnya usaha ojek ini. Tak hanya di kota besar, di pelosok-pelosok desa-pun juga ikut merasak

Tutorial XML :
4. Komponen-komponen dalam XML

1. Element merupakan segala sesuatu yang berada didalam dokumen XML, dimulai dari(termasuk) tag pembuka hingga tag penutup element. Element dapat berisi unsure lainnya seperti text, attribute maupun gabungan keduanya. Elemen juga memiliki aturan dalam penamaan, berikut ini adalah aturannya : Nama dimulai dengan huruf, tidak boleh dengan angka atau karakter lainnya Nama dapat berisi angka maupun huruf Nama tidak boleh menggunakan spasi Nama tidak boleh dimulai dengan kata “XML” atau “xml” 2. Attribute Merupakan informasi tambahan didalam element yang berfungsi menjelaskan isi dari element tersebut. Aturan penamaannya ditulis dengan tanda kutip. Contoh : 3. Processing Instruction atau PI Adalah element yang memberikan instruksi pada Parser, contoh : 4. XML Entity Reference Terdapat 5 Entity References yang terdapat di XML, yaitu : Contoh penggunaan entity reference : Penggunaan Entity Reference Kemudian sim

Tutorial XML :
3. XML Wellformedness – XML Well formed – Penulisan Yang baik dokumen XML

Menulis dokumen XML ternyata tidaklah sembarangan, ada beberapa aturan-aturan yang harus diikuti agar kita dapat membuat sebuah dokumen XML yang baik dan benar. Dan berikut adalah tata cara penulisan XML yang baik dan benar : 1) Harus terdapat minimal 1 root 2) Harus nested (tersarang) dengan baik, opening tag diikuti oleh tag penutup, bukan oleh tag pembuka lagi. 3) Empty element harus diakhiri dengan slash. 4) Atribut dituliskan dengan tanda kutip 5) XML merupakan bahasa yang case sensitive, sehingga harus diperhatikan besar kecilnya huruf yang digunakan. 6) Usahakan diberi indentasi agar mudah rapih dan mudah dibaca.  Perbandingan penulisan dokumen XML well formed dengan yang tidak wellformed

Tutorial XML :
2. Struktur XML

Seperti yang telah kita ketahui pada tutorial sebelumnya bahwa struktur dasar XML terdiri dari beberapa elemen seperti root child dan subchild. Namun XML juga mempunyai bentuk atau struktur yang menyerupai bentuk sebuah pohon sehingga disebut struktur pohon atau Tree Struckture. Dan berikut ini adalah dalam bentuk struktur pohonnya : Struktur Pohon XML Kemudian berikut ini adalah struktur penulisan XML : Struktur Penulisan XML Dan berikut ini contoh kedua struktur di atas jika diimplementasikan kedalam bentuk XML :   contoh dokumen XML Pada baris pertama mendefinisikan versi XML yaitu (1,0) dan pengkodean yang digunakan (ISO-8859-1 = set karakter Latin-1/West Eropa). Kemudian pada baris selanjutnya adalah elemen root yang bernama < tokobuku > yang memiliki elemen < buku > yang mempunyai 4 child yaitu < judul >, < pengarang >, < tahun > dan < harga >. 

Tutorial XML :
1. Pengenalan XML

Apa itu XML? XML merupakan singkatan dari Extensible Markup Language . XML merupakan bahasa markup seperti HTML. Namun XML berbeda sekali dengan HTML. Jika HTML berfungsi untuk menampilkan data. Maka XML berfungsi untuk membawa data. Sehingga bisa disebut juga sebagai mini database. XML juga memiliki tag-tag dalam strukturnya layaknya HTML. Jika HTML memiliki tag-tag yang sudah disediakan dan kita harus menghapalkan tag-tag nya. Namun XML tidak demikian, kitalah yang membuat tag-tag nya sendiri.  XML tidak selamanya berbeda dengan HTML. XML sama seperti HTML yakni memiliki sebuah struktur yang membentuknya. Dan berikut ini adalah perbandingan perbedaan XML dengan HTML : XML -           Berfungsi membawa data -           Tag tidak disediakan jadi harus dibuat sendiri -           Terdapat tag pembuka dan penutup        Struktur XML : Struktur XML HTML -           Berfungsi menampilkan data -           Tag sudah disediakan, jadi semua tag

Ketika Denyut Nadi Persatuan mulai menghilang

kerusuhan suporter Ironis sekali apabila kita melihat kajadian yang akhir-akhir ini diberitakan di berbagai media. Kejadian-kejadian yang menjurus pada kekerasan dan perpecahan yang terjadi di negeri kita Indonesia. Beberapa waktu lalu diberitakan bahwa 3 orang suporter sepakbola Persija, Jak Mania ketika selesai menonton pertandingan sepakbola antara tuan rumah Persija Jakarta melawan Persib Bandung yang berkesudahan skor imbang 2-2. Yang lebih ironisya dua dari tiga korban tewas merupakan pendukung Persija yang dikeroyok oleh sesama Jak Mania. Dan yang baru-baru ini juga terjadi kejadian yang melibatkan banyak massa yang terjadi di Padang Sumatera Barat.  Ketika itu 2 jurnalis dianiaya oleh oknum aparat ketika meliput penertiban warung di di pantai Bungus Padang Sumatera Barat. Sehari sebelumnya juga terjadi kejadian yang hampir serupa yang juga memakan korban 2 orang jurnalis di Sulawesi Tengah. Kala itu jurnalis tersebut tengah meliput antrean panjang di sebuah SPBU, dikero

Adidas F50 adiZero miCoach, Sepatu sepakbola terpintar di dunia

Di zaman seperti saat ini perkembangan teknologi sudah merambah hampir setiap aspek kehidupan kita. Mulai perkembangan teknologi yang membantu pekerjaan kantor, hingga yang  membantu dalam urusan pekerjaan rumah tangga. Dunia sepakbola-pun tidak ingin ketinggalan dalam perkembangan teknologi tersebut. hal tersebut dibuktikan dengan terciptanya Adidas F50 adiZero miCoach. Sepatu buatan apparel asal Jerman tersebut bukanlah sepatu biasa. Karena jika biasanya sepatu sepakbola didesain sedemikian rupa untuk meningkatkan akselerasi, akurasi dan lain-lain, sepatu ini bisa dibilang mempunyai “otak” sendiri karena dibenamkan sebuah micro chip. Apa fungsi micro chip tersebut? fungsinya adalah untuk mencatat semua statistik seperti akselerasi, jumlah sprint, jarak berlari dari  pemain yang memakai sepatu tersebut. Sudah begitu bobotnya yang hanya seberat 165 gram dipastikan tidak akan mengganggu performa dari si pemain yang memakai sepatu tersebut. Selain itu kita juga dapat menerapkan porsi la

Rahasia Sukses Di Matteo

Di Matteo saat membawa The Blues Juara Liga Champion Jika melihat prestasi Chelsea musim ini pasti tak lepas dari nama sang pelatih Roberto Di Matteo. Maklum saja sebelum Di Matteo menggantikan posisi Andre Villas-Boaz, bisa dibilang prestasi The Blues hancur-hancuran. Namun sebenarnya apa rahasia kesuksesan Di Matteo yang baru menjabat sebagai caretaker sekitar 3 bulan lamanya? sebenarnya tidak ada rahasia dibalik kesuksesan Di Matteo, namun dari prestasi yang telah diperolehnya ada yang bisa diketahui tentang apa yang dilakukan oleh Di Matteo selama ini. Motivator Ulung The Blues mampu membalikan ketinggalan setelah tertinggal 1-3 dari Napoli Pelatih yang hebat bukan hanya seorang yang pandai meracik strategi, namun juga seorang yang pandai memotivasi pemainnya dan DI Matteo salah satunya. Kita bisa lihat kondisi The Blues saat masih dilatih oleh AVB, bisa dibilang mental para pemain terutama para pemain senior seolah tak punya gairah jangankan untuk meraih ke

Profile : Roberto Di Matteo, Pria Kecil Berhati Besar

Di Matteo sewaktu bermain di Chelsea Inilah Roberto Di Matteo, pelatih yang membawa Chelsea merajai benua Eropa setelah merebut gelar juara liga champion musim 2012 untuk pertama kalinya sepanjang sejarah klub. Di Matteo lahir pada 29 Mei 1970 di Schaffhausen, Swiss. Di Matteo mengawali karirnya  di klub Swiss Schaffhausen. Kemudian Di Matteo sempat berpindah klub mulai dari Aarau, FC Zurich, Lazio hingga Chelsea. Dan Chelsea merupakan klub terlama yang dibela oleh Di Matteo yakni selama 6 musim, terhitung mulai 1996 – 2002. Selama 6 musim berkostum Chelsea Di Matteo telah bermain sebanyak 119 kali dengan mengoleksi 15 gol. Dan di Chelsea pula dia mengakhiri karirnya sebagai pemain, sehingga bisa dibilanng dia merupakan salah satu legenda The Blues. Walaupun ia kelahiran Swiss namun kenyataannya ia memilih untuk membela negara asalnya yakni Italia. Selama berkostum Gli Azzurri, Pemain yang sewaktu bermain berposisi sebagi gelandang ini telah bermain sebanyak 34 kali dengan